Mutiara
terbentuk dari tempaan gelombang dan dalam kurun waktu yang tidak sebentar,
hingga menjadi mutiara yg berharga mahal.
Jika masih menemui kesulitan-kesulitan, lebih
baik sambut dengan kesyukuran, karena dengan kesulitan kita dipandaikan dan
dimatangkan.
Sulit akan
semakin membelit jika pikiran dibuat sempit.
Sulit
menjadi mudah jika pikiran dilapangkan semua hingga kemudahan datang dari arah
tak terduga.
SULIT?
Ingatlah, ada Allah yang mengatur semua?
Mintalah pada Dia saja, bukan pada lainnya.Konsultasi Bisnis UKM dan Bisnis Online
Tidak ada komentar:
Posting Komentar